
Tegas Menurut Pemahaman Saya
Bagi saya tegas itu adalah teguh dengan prinsip dan tidak mudah berkompromi dengan kejahatan. Tegas tidak identik dengan marah-marah, menyinyir, mencaci atau selalu harus bertentangan
Bagi saya tegas itu adalah teguh dengan prinsip dan tidak mudah berkompromi dengan kejahatan. Tegas tidak identik dengan marah-marah, menyinyir, mencaci atau selalu harus bertentangan
Mendengar kata Sembara, sebagian orang, kususnya yang seumuran dengan saya tentu akan teringat pada sandiwara radio lama berjudul “Misteri Gunung Merapi”. Cerita Sembara (tokoh utamanya)
Hal istimewa yang saya pelajari dari kepribadian bupati Kutai Timur, H. Ismunandar adalah kesederhanaan dan gaya merakyat beliau yang begitu terasa. Alami, apa adanya dan
Pengaruh postingan medsos itu sangat besar. Penciteraan yang dibangun dari tulisan, gambar dan video, juga pengemasan narasi tertentu bisa membangun persepsi bahkan asumsi yang bertolak
Sekitar dua tahun lalu, seusai mengisi sebuah pengajian, seorang lelaki tua memberikan cincin yang dikenakannya kepada saya. Beliau bilang bahwa penampilan saya kurang kalau tanpa
Anda suka yang gratisan? Menurut saya sebagai salah seorang pelatih di keahlian saya, itu bukanlah hal yang buruk. Karena memang bagi kita yang berdompet tipis,
Setiap kita memainkan peran masing-masing sesuai skenario yang Sutradara kehidupan tentukan. Tidak ada yang lebih hebat diantara para pemain. Yang paling hebat adalah yang bisa
Bubuhan Kominfo kota Samarinda, dengan “Peralatan Perang” siap bertugas ke “medan juang” hingga pedalaman Mahakam. Peluh dan keringat, debu dan daki yang pekat tak
ilustrasi: bangsawan Arab Bila harta adalah kunci kebahagiaan, pastilah para konglomerat itu orang yang paling bahagia. Namun faktanya begitu banyak orang kaya yang selalu merasa
Orang-orang besar dan hebat saja begitu rendah hati dan tak risih bersama orang kecil seperti saya, lalu bagaimana mungkin saya berani sombong kepada sesama orang
Sejak pasca shalat istisqo pekan lalu, hujan tidak henti-hentinya mengguyur Samarinda. Hampir tiap.hari selalu ada saja bagian kota ini yang disiram hujan mulai hujan lokal
Selalu ada kata yang bisa dirangkai, ditata dan dipilih agar terasa indah di telinga. Ya, karena kata-kata yang dipilih dengan baik akan memberikan kesan yang
Begitu mudah mencari video penyiksaan manusia di media sosial. Bahkan tanpa dicaripun sering rekaman-rekaman itu hadir dengan sendirinya di beranda kita. Berharap bahwa semua itu
Pistur badan memang lebih tinggi saya, tapi nasab, ilmu dan pendidikan beliau yang jauh lebih tinggi. Ketua Rabithah Alawiyah ini adalah DR. Habib Hamzah Sahil.
Semakin menyadari bahwa perdebatan khilafiyah di sosial media itu hampir tidak membawa manfaat sama sekali. Bahkan lebih banyak mudharat yang dihasilkannya. Ya, berdakwah di berbagai
Tak sengaja ketemu sahabat lama saya waktu di Madrasah Aliyah dulu. Kang Darsono dari Teluk Dalam. Foto-foto dulu kita. (Awal oktober 2019. Kalau nggak salah
Saya tidak akan pernah melupakan kebaikan kawan-kawan seniman sandima yang memberikan ruang dan waktu bagi saya untuk menyampaikan satu atau dua kalimat kebaikan. Dakwah kami
Berbeda selera serta pilihan kuliner, kita masih bisa makan bersama di sebuah warung sambil bercanda ria. Yang penting pilih menu yang sesuai lidah kita. Selebihnya
Berpindah dari jabatan fungsional sebagai guru ke struktural di dinas Kominfo kota Samarinda tentu bukan hal gampang bagi saya. Istilah-istilah yang digunakan saja saya banyak
Di komunitas manapun, insya Allah saya tidak pernah minta diistimewakan. Ya, karena memang saya ini orang yang biasa-biasa saja. Bahkan bisa dibilang terlalu banyak kekurangan.